Aplikasi Administrasi Guru Kelas Terbaru Format Excel
Aplikasi Administrasi Guru Kelas Terbaru Format Excel
Agar pelaksanaan Pembelajaran berjalan dengan lancar dan jadwal pembelajaran tertata dengan rapi dan baik maka dari itu diperlukan suatu apliaksi yang dapat membantu dalam pelaksanan belajar mengajar bagi bapak / ibu , untuk itu admin mencoba membagikan sebuah Aplikasi Buku Administrasi Guru yang dapat membantu dan meringakan semua pekerjaan bapak/ibu guru dalam melengkapi semua kebutuhan administrasi kelasnya .
Apliaksi ini sangat sederhana dan sangat di mudah untuk di gunakan karena file aplikasi ini menggunakan Format Microsoft Excel.Xls ,sehingga dapat membantu dalam proses belajar mengajar antara guru dan siswa dapat lebih terarah dan sistematis sesuai dengan pedoman kurikulum dan perkembangan pendidikan yang telah di tentukan.
Aplikasi Buku Administrasi Guru Kelas Terbaru |
Adapun isi dari Buku Administrasi Guru Kelas secara umum, meliputi :
- Buku Tamu
- Dua Belas Langkah Guru Kelas
- Biodata Siswa
- Struktur Organisasi Kelas
- Daftar Kelompok Belajar
- Jadwal Piket Kelas
- Daftar Sosiogram
- Keadaan Siswa dan Pendidikan Orangtua Siswa
- Data Umur Siswa dan Pekerjaan Orangtua
- Asal Murid dan Grafik Absen
- Mutasi Siswa
- Rekapitulasi Nilai Raport
- Target Kurikulum dan Taraf Serap
- Grafik Target Kurikulum dan Taraf Serap
- Kemajuan Belajar
- Profil Kelas
- Profil Mata Pelajaran
- Profil Murid
- Perkembangan Fisik Murid
- Inventaris Kelas
- Keuangan
- Sumbangan Kelas
- Penerimaan Keuangan
- Program Bimbingan dan Konseling
- Buku Bimbingan
- Buku Penghubung
- Penerimaan dan Pengembalian Raport
- Kegiatan Pembuatan Persiapan Mengajar Guru
Untuk medapatkan Aplikasinya silahkan download Apliaksinya di bawah ini :