Buku Kerja Kepala Sekolah Informasi 2017
Buku Kerja Kepala Sekolah Informasi 2017
Dengan adanya pemberian sertifikasi untuk para guru dan kepala sekolah pemerintah mengharapkan para guru serta kepala sekolah diharuskan bekerja harus profesional dan seorang kepala sekolah harus benar - benar mengawasi serta membimbing para guru di sekolah agar kinerjanya semakin tambah profesional dan untuk itu pemerintah yang di bawahi oleh Pusat Pengembangan Tenaga Kependidikan Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pendidikan dan Penjaminan Mutu Pendidikan menyusun Buku Kerja Kepala Sekolah yang berguna sebagai pedoman/acuan bagi kepala sekolah.
Buku kerja kepala sekolah yang di berikan oleh pemerintah bertujuan untuk mengatur progam - progam yang akan dilaksanakan sekolah agar kedepannya progam - progam tersebut dapat berjalan dengan lancar dan sesuai dengan yang di inginkan oleh kepala sekolah serta para guru dan staf sekolah.
Bagi para kepala sekolah yang belum mempunyai Buku Kerja Kepala Sekolah Informasi 2017 tidak usah khawatir karena kami sudah menyiapkannya khusus untuk kepala sekolah semuanya dari sabang sampai merauke akan tetapi sebelum bapak - bapak kepala sekolah medapatkan file yang kami berikan haruslah bapak - bapak mendownload terlebih dahulu file yang kami berikan di bawah ini dan tenang bapak - bapak tidak usah bingung caranya karena sudah kami siapkan dalam bentuk word dan tinggal cetak saja.